-->

Cara Membuat Windows 7 Menggunakan Flashdisk Aplikasi Rufus 2018

Cara Membuat Windows 7 Menggunakan Flashdisk  Aplikasi Rufus 2018 - Sesudah kita mengenal apa itu Hardware ( Perangkat Keras ) sekarang saatnya untuk mempelajari yang namanya Software ( Perangkat Lunak ).

Perangkat Lunak yang dibutuhkan oleh Komputer ada 2 yaitu : 
  • Operating System ( Sistem Operasi )
  • Aplikasi ( Software )

Pertama kita akan bahas apa itu Operating system. ?

Operating sistem merupakan perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah data yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia.

Nah, komputer tanpa sistem Operasi pastinya tidak akan bisa dijalankan. Ada beberapa sistem Operasi yang wajib anda ketahui, saya hanya akan membahas ketiga sistem Operasi saja, diantaranya :
  1. Windows
  2. Linux
  3. Mac

Untuk menginstal yang namanya sistem operasi membutuhkan yang namanya CD - ROM atau Flash disk.

Jika anda tidak tau apa itu CD - ROM silahkan anda lihat dibawah ini :

DVD-ROM EXTERNAL

DVD - ASUS INTERNAL
Flashdisk bisa anda lihat dibawah ini :

Macam - Macam Flashdisk
Untuk kali ini kita akan membahas mengenai cara membuat OS Windows 7 dengan menggunakan Flashdisk ( Aplikasi Rufus ).

Untuk memulainya silahkan anda ikuti tutorial dibawah ini :

Bahan - Bahan :

  1. Komputer/Laptop
  2. Flashdisk
  3. Aplikasi Rufus
  4. Operating System Windows 7 32bit/64bit



Cara membuat Windows 7 Menggunakan Flashdisk Dengan APlikasi Rufus :
1. Siapkan Laptop dan Flashdisk
2. Masukkan Flashdisk kedalam Komp/Laptop anda
3. Buka aplikasi Rufus yang sudah anda Download dan silahkan Instal
4. Setelah selesai di Instal anda tinggal membukanya dengan cara klik 2x pada logo aplikasi atau klik kanan >> Open
Klik Kiri 2x

Klik Kanan >> Open
5. Nah, dibawah merupakan tampilan dari aplikasi Rufus seri 2.12.1054


6. Silahkan anda format flashdisk anda supaya kembali fresh dan kosong dari File. Manfaat format adalah untuk membersihkan virus yang ada di Flashdisk anda supaya tidak menular ke Sistem Operasi.


Cara Format Flashdisk :


  • Buka Windows Explorer seperti gambar dibawah dengan cara : Klik Kanan seperti gambar dibawah >> Pilih Windows Explorer


    •  Nah, Removable Disk (G) adalah merupakan tempat penyimpanan flashdisk anda, Letak Flashdisk tergantung dari komputer anda sendiri, bisa saja ada di D, E, F.


    •  Klik kanan pada Removable Disk ( G ), dan pilih Format


    •  Jangan diubah dan centang Quick Format >> Start


    •  Silahkan Tekan OK


    •  Setelah selesai Format maka akan ada pemberitahuan seperti gambar dibawah. 


    • Setelah selesai anda format, silahkan anda buka aplikasi Rufus
    • Tekan seperti gambar dibawah ini, setelah itu Open




    • Klik Start Tunggu sampai selesai.

    Nah, cukup mudah kan, untuk membuat windows 7 dari Flashdisk. 

    0 Response to "Cara Membuat Windows 7 Menggunakan Flashdisk Aplikasi Rufus 2018"

    Posting Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel